Kelebihan dan Kekurangan Lantai Keramik
sumber : pexels.com
Keramik menjadi salah satu material yang paling sering
kita jumpai dalam membangun rumah. Keramik mudah diaplikasikan, kuat dan
harganya pun cukup terjangkau.
Namun karakteristik dari lantai keramik tidak sepenuhnya cocok untuk seluruh jenis perumahan. Oleh karenanya kita harus benar-benar berhati-hati dalam memilih material/bahan bangunan untuk hunian kita.
Namun karakteristik dari lantai keramik tidak sepenuhnya cocok untuk seluruh jenis perumahan. Oleh karenanya kita harus benar-benar berhati-hati dalam memilih material/bahan bangunan untuk hunian kita.
Kelebihan Lantai Keramik
sumber : pexels.com
1. Tahan Air
Dibanding lantai kayu, keramik memiliki karakteristik alami yang tahan terhadap tingkat kelembaban yang tinggi. Lantai keramik akan cocok dipasang di ruangan yang lebih rentan terhadap air seperti kamar mandi.
Dibanding lantai kayu, keramik memiliki karakteristik alami yang tahan terhadap tingkat kelembaban yang tinggi. Lantai keramik akan cocok dipasang di ruangan yang lebih rentan terhadap air seperti kamar mandi.
sumber : pexels.com
2. Tahan Pakai
Lantai keramik merupakan salah satu bahan yang kuat dan tangguh sehingga jarang mengalami kerusakan. Dengan perawatan yang benar, lantai keramik bisa bertahan hingga 20 tahun.
Lantai keramik merupakan salah satu bahan yang kuat dan tangguh sehingga jarang mengalami kerusakan. Dengan perawatan yang benar, lantai keramik bisa bertahan hingga 20 tahun.
3. Minim Perawatan
Permukaan keramik memang dirancang resistant terhadap kotoran, noda dan jenis cairan lain. Cara membersihkan kotoran pada lantai keramik cukup dengan sapu, penyedot debu dan kain pel basah. Jika noda cukup sulit, Anda bisa menggunakan cairan pembersih lantai yang ada di pasaran.
Permukaan keramik memang dirancang resistant terhadap kotoran, noda dan jenis cairan lain. Cara membersihkan kotoran pada lantai keramik cukup dengan sapu, penyedot debu dan kain pel basah. Jika noda cukup sulit, Anda bisa menggunakan cairan pembersih lantai yang ada di pasaran.
4. Variasi Pilihan Lengkap
Pilihan lantai keramik mulai dari material, bentuk, motif dan harga saat ini sangat bervariasi. Bahkan lantai keramik bermotif kayu, batu alam sudah banyak dipasaran, sehingga memudahkan Anda untuk berkreasi sebebas mungkin dalam mempercantik hunian dengan lantai keramik.
Pilihan lantai keramik mulai dari material, bentuk, motif dan harga saat ini sangat bervariasi. Bahkan lantai keramik bermotif kayu, batu alam sudah banyak dipasaran, sehingga memudahkan Anda untuk berkreasi sebebas mungkin dalam mempercantik hunian dengan lantai keramik.
5. Harga Relatif Terjangkau
Lantai keramik bisa didapatkan dari mulai harga 30 ribuan hingga ratusan ribu rupiah. Kamu bisa leluasa memilih sesuai budget yang dimiliki. Harga lantai keramik tentu lebih murah bila dibandingkan dengan lantai kayu (hardwood) yang harganya bisa mencapai jutaan rupiah.
Lantai keramik bisa didapatkan dari mulai harga 30 ribuan hingga ratusan ribu rupiah. Kamu bisa leluasa memilih sesuai budget yang dimiliki. Harga lantai keramik tentu lebih murah bila dibandingkan dengan lantai kayu (hardwood) yang harganya bisa mencapai jutaan rupiah.
6. Non Alergen
Permukaan lantai keramik bersifat keras dan solid, sehingga tidak mudah ditempeli kotoran, debu, serbuk bunga atau jenis-jenis allergen yang lain. Oleh karenanya, lantai jenis ini banyak dipilih untuk lantai dapur.
Dibandingkan dengan jenis lantai lain, lantai keramik memang paling bersahabat untuk pemilik rumah yang memiliki keluhan asma, alergi pernafasan atu masalah kulit.
Permukaan lantai keramik bersifat keras dan solid, sehingga tidak mudah ditempeli kotoran, debu, serbuk bunga atau jenis-jenis allergen yang lain. Oleh karenanya, lantai jenis ini banyak dipilih untuk lantai dapur.
Dibandingkan dengan jenis lantai lain, lantai keramik memang paling bersahabat untuk pemilik rumah yang memiliki keluhan asma, alergi pernafasan atu masalah kulit.
Kekurangan Lantai Keramik
1. Permukaan Keras
Sifat lantai keramik yang ekstra solid dan keras ini sayangnya menjadikan kurang nyaman bila dibandingkan dengan lantai jenis kayu. Lantai keramik memiliki daya tekan balik yang besar sehingga membuat Anda cepat merasa lelah. Jadi tidak disarankan untuk area dimana Anda harus berdiri cukup lama.
1. Permukaan Keras
Sifat lantai keramik yang ekstra solid dan keras ini sayangnya menjadikan kurang nyaman bila dibandingkan dengan lantai jenis kayu. Lantai keramik memiliki daya tekan balik yang besar sehingga membuat Anda cepat merasa lelah. Jadi tidak disarankan untuk area dimana Anda harus berdiri cukup lama.
2. Terasa Dingin
Lantai keramik tidak memiliki reaksi yang baik terhadap suhu panas. Jika Anda tinggal di daerah dingin atau menggunakan pendingin ruangan, lantai keramik akan cepat terasa dingin. Lantai keramik mungkin juga tidak cocok untuk diaplikasikan pada area bermain sikecil di ruang keluarga.
Lantai keramik tidak memiliki reaksi yang baik terhadap suhu panas. Jika Anda tinggal di daerah dingin atau menggunakan pendingin ruangan, lantai keramik akan cepat terasa dingin. Lantai keramik mungkin juga tidak cocok untuk diaplikasikan pada area bermain sikecil di ruang keluarga.
3. Bobot Berat
Lantai berbahan keramik ini memiliki bobot yang cukup berat. Oleh karena nya jika Anda ingin menggunakannya pada instalasi lantai atas, pastikan lantai atas dibangun dengan teknik cor.
Plus Minus Lantai Kayu
sumber : dekoruma
Lantai berbahan keramik ini memiliki bobot yang cukup berat. Oleh karena nya jika Anda ingin menggunakannya pada instalasi lantai atas, pastikan lantai atas dibangun dengan teknik cor.
Plus Minus Lantai Kayu
Komentar
Posting Komentar